Bukber Bareng Media Center Balaraja (MCB), Dewa: Kita Evaluasi Program Bersama

    Bukber Bareng Media Center Balaraja (MCB), Dewa: Kita Evaluasi Program Bersama

    TANGERANG, - Media Center Balaraja (MCB) melaksanakan kegiatan buka bareng puasa bersama sejumlah wartawan yang tergabung di MCB.

    Ahmad Hidayat selaku ketua MCB yang diwakili Dewa JMI menerangkan bahwa terciptanya MCB wujud dalam kebersamaan antar wartawan yang berdomisili di wilayah kecamatan Balaraja sekitarnya.

    "Semoga adanya MCB ini dapat lebih mempererat persaudaraan antar wartawan dan pejabat publik di wilayah Balaraja, " ujar Dewa JMI.

    Kegiatan buka bareng bersama dilaksanakan di aula gedung kantor kecamatan Balaraja, Selasa, 26/04/2022 dengan berkoordinasi dengan camat Balaraja.

    Senada di sampaikan Toni selaku pembina MCB menyampaikan kesejumlah media dan wartawan yang tergabung agar tetap selalu berkomunikasi, berbagi informasi seputara Balaraja, memberikan saran/usulan dalam setiap program yang telah berjalan.

    "Ucapan terimakasih dari MCB kepada pak camat yang telah memfasilitasi tempat sebagai sarana bukber sekaligus musyawarah dalam program MCB kedepannya, " tandas Toni.

    Sedianya, dalam rangkaian acara yang menjadi tema pembahasan semua merujuk ke arah membangun wilayah di kecamatan Balaraja dan bisa bersinergi terhadap semua instansi pemerintahan desa, TNI dan Polri. (Tim)

    Tangerang Banten
    Johanda Sulaiman Sianturi

    Johanda Sulaiman Sianturi

    Artikel Sebelumnya

    Kader Gelora Tangerang Dorong Pemerintah...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Balaraja Laksanakan Lepas Sambut...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    MKKS SMA Kab. Tangerang Bersama InfoTerbit Buka Donasi Peduli Cianjur
    GMDM dan BNN Kota Cilegon Banten Sosialisasikan Bahaya Narkoba di Kelurahan Jombang Wetan 
    Koramil 05 Balaraja Kodim 0510/Tigaraksa Laksanakan Sosialisasi Kegiatan Sosial Komunikasi Masyarakat Generasi Muda
    Tingkatkan Ekonomi, Desa Klutuk Mekarbaru Berdayakan Warga Dalam Budidaya Ikan Air Tawar
    Siap Dukung Program Proyek DBMSDA Tangerang 2022, ORMAS dan MCB Jadi Kontrol Positif Dilapangan 

    Tags